Search

Potret Sejarah sekarang tersedia Versi Mobile nya.. ==KLIK DISINI==

Potret Sejarah "J.Co"

Written By Deni Kurniawan on Selasa, 12 April 2011 | 13.00.00



J.CO Donuts adalah restoran dan waralaba yang mengkhususkan dalam donat, yogurt beku dan kopi. Perusahaan didirikan dan dimiliki oleh Johnny Andrean Group. J.CO Donuts & Coffee didirikan tahun 2005.

cabang

Selain cabang-cabang di 19 kota di Indonesia, J.Co Donuts juga sudah membuka cabangnya di beberapa negara diantaranya:

    Singapura di 3 lokasi
    Malaysia di 6 kota
    Cina di Shanghai

Pada umumnya cabang-cabang J.Co Donuts di Indonesia dibuka bersama-sama dengan cabang BreadTalk sebuah perusahaan roti Singapura yang waralabanya di Indonesia dipegang juga oleh Johnny Andrean.

Donat

Donat yang paling disukai adalah 'Al Capone'. Donat berbentuk gelang ini dinamakan demikian menyamai seorang penjahat Amerika Al Capone, donat ini sangat halus, dengan toping coklat putih asli Belgia dan badam California. Donat unik lainnya adalah Cheez Me Up, donat ini memiliki toping keju yang meleleh dan terasa gurih, keju yang digunakaan berasal dari Selandia Baru.

Selain donat, J.CO juga menyediakan kopi Arabika yang mengunakaan biji kopi yang berasal dari Brazil, Kolombia, Kosta Rika, Guatemala dan Indonesia.

2 komentar:

Unknown mengatakan...

J.CO punya orang indonesia kan ?

salam blogger upn

Unknown mengatakan...

setiap abis gajian ane pasti ke J.CO hehe...

Posting Komentar

Check Page Rank of your Web site pages instantly:

This page rank checking tool is powered by Page Rank Checker service